Page 8 - Komik Motivasi - Sampah tak Selamanya Dibuang
P. 8

Klien Restu bermacam-macam mulai dari pedagang kecil dari Indonesia, pedagang dari luar negeri, hingga perusahaan-perusahaan terkenal dalam negeri.
Hanya dalam waktu 2 tahun, namanya melambung tinggi. Hingga pada suatu hari, ia diminta pemerintah setempat untuk memberikan pelatihan daur ulang plastik
di beberapa wilayah di Indonesia.
Restu menyetujui permintaan itu,
sehingga ia pun kini sibuk berkeliling
dari satu daerah ke daerah lainnya di Indonesia.
Kesibukan dan pesanan yang bertambah banyak mengharuskan ia untuk menambah karyawan. Ada yang bekerja di bagian desain, pengukir, hingga administrasi.
6


































































































   6   7   8   9   10